Sign In
  • Nasional
  • Ekonomika
  • Politika
  • Internasional
Telegraf

Kawat Berita Indonesia

  • Nasional
  • Ekonomika
  • Politika
  • Internasional
  • Entertainment
  • Lifestyle
  • Technology
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Lainnya
    • Regional
    • Didaktika
    • Musik
    • Religi
    • Properti
    • Opini
    • Telemale
    • Philantrophy
    • Corporate
    • Humaniora
    • Cakrawala
    • Telegrafi
    • Telecoffee
    • Telefokus
    • Telerasi
Membaca Sinyal Positif Selepas Pertemuan Sri Sultan dan Ganjar
Bagikan
Font ResizerAa
TelegrafTelegraf
Cari
  • Nasional
  • Ekonomika
  • Politika
  • Internasional
  • Entertainment
  • Lifestyle
  • Technology
  • Olahraga
  • Otomotif
  • Lainnya
    • Regional
    • Didaktika
    • Musik
    • Religi
    • Properti
    • Opini
    • Telemale
    • Philantrophy
    • Corporate
    • Humaniora
    • Cakrawala
    • Telegrafi
    • Telecoffee
    • Telefokus
    • Telerasi
Punya Akun? Sign In
Ikuti Kami
Copyright © 2025 Telegraf. KBI Media. All Rights Reserved.
Politika

Sinyal Positif Selepas Pertemuan Sri Sultan dan Ganjar

Indra Christianto Jumat, 29 Desember 2023 | 17:42 WIB Waktu Baca 3 Menit
Bagikan
Ganjar Pranowo, Capres 2024 yang pertama diterima oleh Sri Sultan Hamengku Buwono X, setelah bersilaturahmi ke Gedung Wilis, Kepatihan Jalan Suryataman, Yogyakarta, Rabu (27/12/2023). FILE/Telegraf
Bagikan

Telegraf – Pertemuan dua tokoh bangsa, Sri Sultan Hamengku Buwono X dan Capres Ganjar Pranowo, di Komplek Kepatihan, Jalan Malioboro, Rabu (27/12/2023) adalah sebuah pertanda baik. Kedua tokoh memiliki berbagai persamaan pengalaman dan pengabdian. Ini adalah pertemuan pertama Sultan HB X dengan capres peserta kontestasi Pilpres 2024 ini.

“Bila pertemuan ini berdampak positif dalam konteks pilpres, itu adalah sesuai harapan. Dalam tahun politik seperti saat ini, tidak bisa dihindari akan muncul interpretasi seperti itu,” tutur Amarsjah Purba, Wakil Ketua TPN, mengomentari pertemuan itu, Jum’at (29/12/2023).

Pertemuan itu penting setidaknya oleh dua pertimbangan. Pertama, Amar melihat adanya di antara kedua tokoh. Mereka kebetulan sesama Fakultas Hukum FH UGM yang pernah memimpin Kagama. Sultan HB adalah Ketua Umum Kagama 2009-2014, sedangkan Ganjar Pranowo selanjutnya ganti memimpin organisasi alumni yang berdiri pada 18 Desember 1958 itu hingga kini.

Hal penting lain dalam masa ini adalah Cawapres Mahfud MD memiliki posisi fungsional di Kepatihan Istana Sultan yaitu sebagai Ketua Parampara Praja, yang alumni UGM.

“Jadi memang ada ikatan khusus,” tambah Amar

Sebagaimana dijelaskan kepada wartawan oleh Ganjar Pranowo, pertemuan itu membahas perkembangan bangsa dan negara. Dalam ini Ganjar menempatkan Sri Sultan sebagai sesepuh bangsa, yang harus didengar nasehatnya. Amar mengingatkan peristiwa seperempat abad lalu saat gerakan reformasi tengah bergejolak. Saat itu lahir apa yang disebut Deklarasi Ciganjur.

Baca Juga :  PDIP Tanggapi Reshuffle Kepala BRIN Oleh Presiden Prabowo

Itulah salah satu pendorong gerakan reformasi 1998. Saat itu para tokoh bangsa berperan di dalamnya Sri Sultan bersama mendiang Gus Dur dan Megawati Soekarnoputri. Kunjungan Ganjar ini mengkonfirmasi bahwa dia merupakan sosok yang punya karakter yang mau mendengar dan berguru kepada para pihak yang jauh lebih senior.

Konsep Wahyu

Faktor kedua yang membuat pertemuan itu penting, bagi Amar, adalah soal wahyu atau cahaya kekuasaan dari seorang raja, khususnya dalam lingkup Kerajaan Mataram, yang meliputi wilayah Yogyakarta dan Solo sekarang. Merujuk pada penjelasan mendiang sejarawan UGM, Prof Sartono Kartodirjo, bahwa jarak geografis menentukan efek wahyu atau cahaya kekuasaan. Dalam hal ini semakin jauh dari pusat kekuasaan atau Istana, efeknya akan semakin meredup.

Tak heran bila dahulu wilayah seperti Surabaya (timur Istana Mataram), dan Cirebon di sebelah barat, disebut mancanegara. Di sana pengaruh Istana Mataram sudah sedikit berkurang.

“Konsep Pak Sartono itu, bisa dihubungkan dengan kedekatan Mas Ganjar dengan Sri Sultan, baik kedekatan secara personal, maupun kelembagaan,” ujar Amar.

Bagikan Artikel
Twitter Email Copy Link Print

Artikel Terbaru

Draft Revisi Daftar Aturan Baru di KUHAP Akan Segera Disahkan
Waktu Baca 5 Menit
Dorong Hilirisasi Riset dan Penguatan Produk Obat-Makanan Nasional BPOM Gelar Gebyar ABG Kolaborasi
Waktu Baca 2 Menit
Seorang karyawan menunjukkan mata uang rupiah dan dolar AS. ANTARA
Cabutnya Investor Asing Membuat Rupiah Kian Melemah Pekan Ini
Waktu Baca 2 Menit
KOPLING 2025
Kementerian UMKM Pastikan KOPLING 2025 Jadi Ajang Kolaborasi Musik dan Ekonomi Lokal
Waktu Baca 6 Menit
Perhelatan Sepakbola Special Olympics Asia Tenggara Berakhir Malam Ini
Waktu Baca 3 Menit

Purbaya: Bank Sentral Yang Akan Jalankan Strategi Redenominasi

Waktu Baca 3 Menit

Hubungan Jepang dan China Memanas Usai Komentari Soal Taiwan

Waktu Baca 5 Menit

Prabowo dan Raja Yordania Serta Sepenggal Kisah Masa Lalu

Waktu Baca 2 Menit

Sufmi Dasco: Saraswati Tetap Bertugas Sebagai Anggota DPR

Waktu Baca 2 Menit

Lainnya Dari Telegraf

Politika

PDIP Tanggapi Reshuffle Kepala BRIN Oleh Presiden Prabowo

Waktu Baca 2 Menit
Photo Credit: Seorang petugas kebersihan sedang membersihkan gedung KPK. ANTARA
Politika

Orang Dekat Bobby Nasution Diserahkan ke Pengadilan Oleh KPK

Waktu Baca 3 Menit
Politika

MPR Sebut Persoalan Politik Soekarno, Soeharto dan Gus Dur Sudah Selesai

Waktu Baca 4 Menit
Politika

Soal Gelar Pahlawan Bagi Soeharto, Gibran: Beliau Berkontribusi dan Berjasa Besar Untuk Pembangunan

Waktu Baca 2 Menit
Politika

Protes Sengketa Pilkada, Warga SBT Ajak Pocong ke MK

Waktu Baca 2 Menit
Politika

Perempuan Jadi Garda Depan Pemenangan Pasangan Pram-Doel

Waktu Baca 2 Menit
Politika

Gandeng Ormas Jakarta Rido Masifkan Program Traktiran R1DO

Waktu Baca 2 Menit
Politika

Resmikan Posko Relawan, Cornelia Agatha: Jaga Suara Untuk Menangkan Pram-Doel

Waktu Baca 2 Menit
Telegraf
  • Nasional
  • Ekonomika
  • Politika
  • Regional
  • Internasional
  • Cakrawala
  • Didaktika
  • Corporate
  • Religi
  • Properti
  • Lifestyle
  • Entertainment
  • Musik
  • Olahraga
  • Technology
  • Otomotif
  • Telemale
  • Opini
  • Telerasi
  • Philantrophy
  • Tentang Kami
  • Redaksi
  • Kontak
  • Disclaimer
  • Pedoman Media Siber

KBI Media

  • Kirim
  • Akunku
  • Hobimu
  • Subscribe
  • Telegrafi
  • Teletech
  • Telefoto
  • Travelgraf
  • Musikplus

Kawat Berita Indonesia. Copyright © 2025 Telegraf. KBI Media. All Rights Reserved.

Selamat Datang!

Masuk ke akunmu

Lupa passwordmu?